Menu Close

Articles on penerbangan

Displaying all articles

Calon jemaah umrah menunggu jadwal keberangkatannya di Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, 5 Mei 2022 untuk terbang ke Arab Saudi. ANTARA FOTO/Fauzan/nz

Penerbangan dibuka lagi, seberapa besar risikonya menyebarkan COVID?

Penerbangan dibuka lagi, seberapa besar risikonya menyebarkan COVID?
Indonesia, sampai April lalu, masih mewajibkan orang-orang yang masuk ke negara ini, baik warga negara asing maupun Indonesia, untuk tes PCR negatif 2 x24 jam dari negara keberangkatan.
Calon penumpang pesawat berjalan di depan papan jadwal penerbangan domestik di Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, 8 Maret 2022. ANTARA FOTO/Fauzan/aww

Pemerintah hapus syarat tes PCR dan antigen untuk perjalanan, apa konsekuensinya?

Kondisi sudah divaksinasi memang tidak menjamin seseorang tidak akan terinfeksi, bahkan berbagai vaksin lainnya pun yang sudah lebih lama ada, tidak bisa menjamin bahwa seseorang akan bebas 100%.
Terminal 3 di bandara Soekarno-Hatta yang sepi, 4 Mei 2020. Credit: Koji Hachiyama

Perjanjian ASEAN-EU CATA dengan Uni Eropa dapat menjadi kunci pemulihan maskapai penerbangan di ASEAN

Merebaknya wabah COVID-19 membuat negara-negara ASEAN menerapkan beberapa kebijakan drastis di sektor angkutan di antaranya lewat pengetatan prosedur masuknya warga negara asing lewat transportasi udara…
Bill Chen di Bandara Internasional San Francisco setelah tiba dengan penerbangan dari Shanghai. Chen mengatakan suhunya telah diperiksa di bandara Shanghai sebelum dia berangkat. AP Photo/Terry Chea

Pandemi COVID-19: pesawat terbang cepat sebarkan penyakit, orang yang tak divaksinasi mestinya tak boleh terbang

COVID-19 jadi pandemi. Maka disarankan maskapai penerbangan mungkin memerlukan vaksinasi untuk penumpang.

Top contributors

More