Menu Close

Articles on Indonesia

Displaying 281 - 300 of 331 articles

Satu dari delapan perempuan di dunia menderita depresi ketika hamil dan sesudah melahirkan. Padahal kebahagiaan ibu dan calon ibu menentukan kesehatan si bayi. www.shutterstock.com

Dari ibu yang bahagia lahir bayi yang sehat

Emosi positif sang ibu ternyata berpengaruh terhadap kesehatan anak.
Presiden Joko “Jokowi” Widodo mengganti strategi kampanyenya menjelang pemilihan umum 2019 untuk menjaring suara pemilih muda. Eka Nickmatulhuda/AAP

Motor besar, sneaker dan jaket jins: Jurus pencitraan Jokowi untuk memenangkan hati pemilih pemula di 2019

Foto Presiden Joko “Jokowi” Widodo bergaya dengan motor besar, sepatu Vans dan jaket jeans ketika berkunjung ke Sukabumi, Jawa Berat jadi viral di media sosial. Apakah ada makna di balik itu?
Mantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (kiri), dan Presiden Joko Widodo, didukung aktivis dan intelektual dalam kampanye mereka untuk menduduki posisi RI 1. Banyak aktivis tersebut diberi posisi staf khusus di Istana Negara. Adi Weda/EPA. Adi Weda/EPA

Buasnya sistem politik Indonesia halangi upaya reformasi dari dalam oleh mantan aktivis

Banyak aktivis yang memasuki dunia politik dalam dua dekade demokratisasi Indonesia. Tetapi ini tidak memperbaiki kualitas demokrasi di negeri ini.
Perdana Menteri Australia Malcolm Turnbull dan President Indonesia Joko Widodo tiba saat sesi foto bersama dalam rangka KTT Istimewa Australia-ASEAN di Sydney, 17 Maret 2018. Dan Himbrechts/AAP

Australia masuk ASEAN? Menelaah diplomasi Jawa ala Jokowi

Pernyataan President Indonesia Joko “Jokowi” Widodo tentang bergabungnya Australia ke ASEAN mengundang banyak tafsir. Ini telaah diplomasi Jawa ala Jokowi
Anggota Punk Muslim dari Surabaya dan Jakarta berkumpul di acara ‘Ngobrol Bareng Punk Muslim’ di Jakarta pada Januari 15, 2017. Hikmawan Saefullah

Punk tidak mati di Indonesia, mereka menjadi Islami

Kemunculan paham Islam di gerakan musik bawah tanah, termasuk, mengundang perhatian banyak orang. Apa kira-kira penyebabnya?
Menaikkan tarif listrik ke tingkat yang mencerminkan biaya produksi mengisyaratkan bahwa listrik adalah komoditas berharga. www.shutterstock.com

Reformasi subsidi listrik di Indonesia mendorong peningkatan efisiensi

Tarif listrik tidak akan naik hingga akhir 2019, tahun pemilihan presiden. Padahal penelitian menunjukkan bahwa pemangkasan subsidi listrik sebelumnya mendorong peningkatan efisiensi pemakaian listrik.
UU Desa diharapkan membuka peluang lebih luas bagi desa dan warganya untuk membayangkan masa depannya sekaligus mewujudkannya sesuai dengan kebutuhan, keragaman, dan keunikannya masing-masing. www.shutterstock.com

Rp187 triliun ke desa: semangat baru dan praktik lama dari UU Desa

UU Desa menjanjikan perubahan besar di pedesaan tapi masih menghadapi banyak masalah dalam pelaksanaannya.
Sistem transportasi Jakarta adalah salah satu bagian kota yang bisa ditingkatkan menggunakan teknologi Smart City, tapi apa harga yang harus dibayar? Vasenka Photography/Flickr

Tiga skenario menunjukkan dalam merancang ‘smart cities’ kita perlu pertimbangan etis

Banyak pemerintah menggunakan Big Data dalam merancang perbaikan kota. Namun pertimbangan etis harus ada agar tidak membahayakan privasi warga atau memperparah ketimpangan sosial.
Seorang perempuan penganyam alat panggang bekerja di rumah sambil melakukan tugas rumah tangganya, menjaga anak. Dari mampu.or.id

Kepingan pengalaman hidup pekerja perempuan rumahan

Pekerja rumahan menerima banyak beban risiko kerja disebabkan keterasingan mereka dari data statistik, pengakuan, dan regulasi pemerintah.
Nomor baju pemain Brisbane Roar Ivan Franjic terlihat copot pada pertandingan AFC Champions League antara Brisbane Roar dan Ceres Negros FC di Queensland Sports and Athletics Centre di Brisbane, Australia, Selasa, January 23, 2018. AAP Image/Dave Hunt

Nasib klub sepak bola Australia milik Bakrie dan kisah nomor kaos lepas

Di tengah-tengah pertandingan, nomor baju para pemain terkelupas dari baju-baju seragam mereka.
Survei menyebutkan LGBT masih disingkirkan secara sosial pada tataran komunitas, tapi lebih diterima secara sosial dalam keluarga. Africa Studio/shutterstock.com

LGBT dan inklusi sosial: apa kata survei?

Survei SMRC mengungkapkan bahwa eksklusi sosial terhadap LGBT meningkat, terutama di tingkat komunitas—sebagaimana ditunjukkan oleh rendahnya tingkat penerimaan memiliki tetangga LGBT.
Ketimpangan pendapatan menciptakan segregasi spasial dan sosial di dalam kota. Beawiharta Beawiharta/Reuters

Mengatasi ketimpangan dengan kekuatan perencanaan perkotaan

D tengah meningkatnya ketimpangan, dua instrumen perencanaan kota bertujuan mengatasi masalah tersebut di Indonesia. Namun, agar efektif aturan-aturan ini betul-betul harus diterapkan.

Top contributors

More