Menu Close

Articles on tekfin

Displaying all articles

Gen Z dan milenial merupakan kelompok usia yang paling banyak mengajukan pinjaman daring. FOTO SALE/shutterstock

Di balik melonjaknya utang ‘paylater’ anak muda: dampak psikologis, kerentanan, hingga absennya pemerintah

Akibat utang, kelompok muda yang posisinya sudah rentan jadi semakin tertekan. Selain itu, kemudahan akses dan ketiadaan pembatasan atau regulasi pemerintah menjadikan masalah utang semakin pelik.
Beli sekarang, bayar nanti: PayLater bisa picu pembelian impulsif, perilaku konsumtif, dan tumpukan utang. Andrea Piacquadio/Pexels

PayLater bantu fasilitasi transaksi tapi picu perilaku konsumtif dan tunggakan utang, bagaimana konsumen menyikapinya?

PayLater permudah konsumen berbelanja saat kondisi seret, namun memiliki potensi pembelian konsumtif dan bunga “berbunga”, Bagaimana konsumen dapat menyikapi inovasi teknologi ini dengan bijaksana?
Pelaku usaha kecil yang menggunkan teknologi finansial mengikuti kegiatan kelompok peminjam perempuan di Bogor, Mei 2018. Pulse Lab Jakarta/Author provided

Mengapa pelaku usaha mikro kurang tertarik untuk menggunakan layanan teknologi finansial?

Layanan teknologi finansial berpotensi dalam mempercepat inklusi keuangan, dengan memperluas jangkauan layanan keuangan pada pelaku usaha mikro yang tidak dapat mengakses layanan keuangan formal.

Top contributors

More