Menu Close

Articles on generasi milenial

Displaying all articles

Bagi para profesional muda yang bekerja di bawah atasan yang lebih tua, menjalani budaya ‘kerja kuda’ yang hiruk pikuk (‘hustle culture’) bisa menjadi sebuah tantangan, namun bukan tidak mungkin dilakukan. (Shutterstock)

Bagaimana berkembang di tempat kerja saat bos menuntutmu ‘kerja keras bagai kuda’?

Sebagai seorang profesional muda, menjalani budaya ‘kerja kuda’ di tempat kerja merupakan suatu tantangan, namun bukan tidak mungkin.
Pelajar yang menjadi pemilih pemula merekam maskot Pemilu 2024 Sura dan Sulu menggunakan ponselnya saat mengikuti kegiatan sosialisasi oleh KPU Kabupaten Badung, Bali. Fikri Yusuf/Antara Foto

Apa kata kaum muda tentang politik? Riset ungkap kriteria figur dan partai yang diidamkan generasi ‘zaman now’

Riset menemukan dua pandangan berbeda kaum muda terhadap politik. Ada yang tertarik dengan politik, ada yang tidak tertarik dengan politik (apolitis).
Aktivis Jaringan Solidaritas Korban untuk Keadilan (JSKK) menggelar aksi Kamisan di depan Istana Merdeka, Jakarta, tahun lalu. JSKK meminta Presiden Joko “Jokowi” Widodo segera menuntaskan kasus pelanggaran HAM di masa lalu . Galih Pradipta/Antara Foto

Agar terekam dan tak pernah mati: membawa ingatan ‘65 ke ruang virtual

Upaya menawarkan narasi alternatif dari Peristiwa 1965 terus berlangsung di dunia digital.
Mahasiswa melakukan aksi mengecam tindakan terorisme di Denpasar, Bali. Nyoman Hendra Wibowo/Antara Foto

Bagaimana perempuan, anak muda terlibat dalam aksi terorisme

Di satu sisi perempuan mendapat legitimasi dari kelompok teroris untuk melakukan aksi; di sisi lain, remaja adalah usia rentan paparan radikalisasi.

Top contributors

More