Menu Close
Mahasiswa Program Studi Doktor Kependudukan, Universitas Gadjah Mada

Saya adalah statistisi pada Badan Pusat Statistik. Pernah ditempatkan di Kabupaten Ngada, Flores NTT membentuk pemahaman tentang keberagaman. Kemudian dipindahkan ke BPS Pusat di Jakarta selama 7 tahun di Direktorat Pengembangan Metodologi Sensus dan Survei. Selanjutnya berpindah ke BPS Kabupaten Bantul dan kemudian BPS kota Yogyakarta hingga saat ini.
Saya suka menulis opini, dan telah beberapa kali dimuat di media lokal maupun nasional. Tertarik pada bidang ekonomi dan kependudukan dan berkesempatan melanjutkan studi S3 di Prodi Doktor Kependudukan UGM pada tahun 2021 sampai sekarang.

Experience

  • –present
    Mahasiswa Program Studi Doktor Kependudukan, Universitas Gadjah Mada

Education

  • 2013 
    Universitas Indonesia, Ilmu Ekonomi