Menu Close

Articles on Transisi energi terbarukan

Displaying all articles

Seorang pekerja tengah berada di area penimbunan di stasiun khusus batu bara di Sumatra. BK Awangga/shutterstock

Tak cuma sektor energi, Indonesia perlu transisi industri yang matang demi meraih transisi berkeadilan

Transisi industri penting untuk menciptakan nilai tambah ekonomi dan lapangan pekerjaan baru yang berkelanjutan dan rendah karbon. Sayangnya, perannya masih luput dari perhatian pemerintah.
Warga asli dari lima kampung yakni Pasir Merah, Belongkeng, Pasir Panjang, Sembulang Tanjung, dan Sembulang Hulu yang terdampak Proyek Strategis Nasional (PSN) Rempang Eco-City Pulau Rempang tahap pertama menggelar aksi solidaritas dan doa bersama menolak untuk direlokasi. (Teguh Prihatna/Antara)

Konflik Rempang: transisi energi yang berujung kolonialisme baru dan merugikan kaum adat

Penjajahan dilakukan oleh pihak-pihak yang kuat, tak hanya pihak asing. Masyarakat adat menjadi pihak terjajah karena ruang hidup yang terebut dan hak-hak mereka diberangus.

Top contributors

More