Menu Close

Pendidikan + Budaya – Artikel, Analisis, Komentar

Menampilkan 251 - 275 dari 533 artikel

Bernahai drakor seperti ‘Sky Castle’ menyinggung betapa kompetitifnya sisrtem pendidikan di Korea Selatan. (JTBC-iFlix/Youtube - Fair Use)

Dari ‘Parasite’ sampai ‘Anna’: memahami obsesi pendidikan dan stres akademik di Korea Selatan lewat film dan drakor

Korea Selatan adalah salah satu negara dengan sistem pendidikan paling kompetitif di dunia. Siswa berlomba-lomba untuk diterima di universitas favorit. Pun demikian, banyak problem yang membuntuti.
(iStock)

Survei: kemampuan bertoleransi dan menghargai keberagaman menjadi prioritas Gen Z dalam dunia kerja

Di tengah era ekonomi yang disruptif dan semakin beragam ini, Gen Z lebih peka terhadap berbagai jenis perbedaan latar belakang di tengah masyarakat. Industri harus lebih sigap menanggapi perubahan ini.
Kategori gender yang bersifar biner sangat terbatas dan belum mampu menjelaskan pengalaman seseorang yang mengidentifikasi diri sebagai ‘nonbiner’ atau ‘genderqueer’. (Shutterstock/Black Hill Design)

Explainer: Apa itu identitas gender ‘nonbiner’?

Sejak kecil, kita diberi tahu bahwa semua orang harus masuk dalam kotak tertentu, antara “laki-laki” atau “perempuan”. Padahal, hubungan antara seks dan gender sangatlah kompleks.
KPK menetapkan Rektor Unila dan beberapa pejabat kampus tersebut sebagai tersangka kasus suap dalam penerimaan calon mahasiswa baru 2022. (ANTARA Foto/Sigid Kurniawan)

Kasus suap Rektor Unila: korupsi penerimaan mahasiswa baru semakin subur di tengah kapitalisme akademik

Korupsi rekrutmen mahasiswa baru, yang harusnya berbasis merit dan keadilan, kini makin gencar di tengah kapitalisme akademik. Perlu perubahan sistemik demi menjaga marwah perguruan tinggi.
Murid bisa memahami agama teman-teman mereka dengan lebih baik jika mendapatkan pendidikan tentang agama-agama dunia dan cara pandang yang beragam. (Shutterstock)

Demi dunia yang aman untuk anak, sekolah perlu ajarkan tentang beragam agama dan cara pandang: berkaca dari Australia

Mengajarkan anak tentang keberagaman agama dan pandangan, terutama yang ada dalam lingkungan sosial mereka, bisa membantu meredam prasangka buruk terkait agama yang seringkali kita lihat di media.
Inti dari pendidikan adalah untuk memungkinkan pelajar muda untuk menjadi baik, memberi anggota masyarakat. David Brewster/Star Tribune via Getty Images

Kenapa anak-anak harus pergi ke sekolah?

Prinsip inti pendidikan adalah untuk memungkinkan siswa menjadi anggota yang baik, memberi dan berkontribusi pada komunitas mereka dan dunia.