Menu Close

Articles on Perubahan iklim

Displaying 21 - 40 of 251 articles

Krisis perubahan iklim membutuhkan keterampilan baru, terutama keterampilan hijau. Yakobchu Viacheslav/shutterstock.

‘Green skills’ untuk hadapi ancaman perubahan iklim

Krisis biaya hidup menempati urutan teratas dalam peringkat risiko global. Salah satu solusi untuk menghadapinya adalah melalui peningkatan ‘keterampilan hijau’ (green skills).
Warga menanti surutnya rob limpasan kenaikan air laut ke daratan di depan rumahnya di Desa Sidogemah Kecamatan Sayung Kabupaten Demak Jawa Tengah. (Aji Styawan/Antara)

Perubahan iklim sebabkan banyak ‘bedol desa’ di Pantura, tapi kebijakan perlindungan warga belum tersedia

Jutaan warga diprediksi bakal bermigrasi karena terdampak perubahan iklim. Sayangnya, belum ada kebijakan khusus dari pemerintah yang mengatur fenomena migrasi iklim.
PLTU batu bara di London, 1952. John F Oughton / Simon Webster / Alamy. Sejarah perubahan iklim

Mei 70 tahun silam, perubahan iklim pertama kali viral

Perubahan iklim akibat perubahan suhu global sudah dibahas sejak 70 tahun lalu. Namun, ide perubahan iklim akibat ulah manusia dan pembakaran bahan bakar fosil saat itu belum banyak digubris.
Petugas menunjukkan pemetaan suhu panas di laman Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), di Kantor BPBD Kabupaten Jombang, Jawa Timur. (Syaiful Arif/Antara)

Merasa cuaca panas akhir-akhir ini? Indonesia terkena ‘hot spells’ bukan ‘heatwave’

Gelombang panas sulit terjadi di Indonesia. Sebab, sebagian besar wilayah Indonesia adalah lautan. Iklim dan cuacanya juga lebih banyak dikontrol oleh parameter angin dan curah hujan.

Top contributors

More