Ketika perempuan harus menghabiskan berjam-jam untuk mendapatkan air demi keluarganya, penghasilannya akan berkurang dan juga kontribusinya terhadap komunitas.
Guru dan kepala sekolah perempuan cenderung memiliki kinerja yang lebih baik dibanding laki-laki, namun guru perempuan cenderung lebih lama mendapatkan kesempatan menjadi kepala sekolah.
Ika Krismantari, The Conversation; Aisha Amelia Yasmin, The Conversation, and Nashya Tamara, The Conversation
Tenaga kerja perempuan masih mengalami banyak permasalahan di Indonesia. Sudah ada undang-undang yang mengatur hak ini dengan jelas, namun belum dilaksanakan dengan baik.
Foto bersama di luar Aula Memorial di kompleks Masjid Shah Jahan di Woking.
Woking Mission Photos Index
Partisipasi pekerja perempuan di Indonesia stagnan di angka 50% di tiga dekade terakhir, ini adalah sebuah misteri karena pertumbuhan ekonomi Indonesia yang signifikan dalam periode yang sama.
Perempuan petani di Pare, Jawa Timur, memiliki andil besar dalam proses produksi bawang merah di daerah mereka.
Perempuan rata-rata bergaji lebih rendah di banding pria, namun bagi wanita di bawah usia 30 tahun perbedaan ini semakin mencolok dan mencapai 27.60%.
Kesediaan tenaga kesehatan perempuan bertugas di daerah terpencil dipengaruh oleh tuntutan keluarga dan masyarakat yang patriakis.
Spotters/Shutterstock