Meskipun sudah mendapatkan izin penangkaran satwa liar, hal-hal yang terkait dengan kelayakan hidup hewan yang masuk dalam penangkaran juga harus diperhatikan.
Orang utan adalah satwa yang vokal. Pengkajian suaranya selama kejadian seperti kebakaran dapat menjadi tanda bagaimana asap mempengaruhi kesehatan mereka.
Panel surya bisa jadi tempat yang cocok untuk satwa-satwa beristirahat, berlindung, dan berkembang biak – berpotensi menambah kesuburan lahan yang bermanfaat bagi petani.
Persahabatan antara dua primata yang sangat berbeda ini kemungkinan besar melebihi janji yang Anda buat untuk menjadi sahabat selamanya dengan teman sekolah Anda.
Sebuah studi tentang tweet yang diposting pada tahun 2019 menemukan bahwa cuitan tentang konservasi gajah tidak selaras dengan ancaman terbesar yang sebenarnya terhadap satwa ini.
Pemerintah dapat memikirkan opsi-opsi pengembangan perekonomian yang harmonis dengan alam, misalnya dengan pariwisata yang mengambil manfaat dari kelestarian biodiversitas.
Menjawab pertanyaan “Ada berapa populasi harimau?” memang penting untuk menyusun strategi konservasi harimau ke depannya. Namun informasi populasi harimau tidak harus dalam jumlah ekor.
Menyambut Hari Lingkungan Hidup Sedunia pada 5 Mei, The Conversation merangkum ulasan para pakar seputar ketimpangan riset lingkungan hidup di kawasan Indonesia timur.
Indonesia tidak memiliki basis data seluruh populasi satwa. Riset yang dilakukan juga masih jarang menyentuh satwa di kawasan Indonesia tengah maupun timur.
Semakin banyak genom makhluk hidup yang kita ketahui, semakin banyak kita memperoleh informasi tentang bagaimana kehidupan bekerja serta mengantisipasi risiko yang .